KETENTUAN PENGGUNAAN NIKE

Tanggal revisi terakhir: Juni 2022

MOHON UNTUK MEMBACA KETENTUAN PENGGUNAAN (“KETENTUAN”) INI DENGAN SEKSAMA SEBELUM MENGGUNAKAN PLATFORMNIKE. 

Apabila Anda tinggal di salah satu negara atau wilayah berikut, syarat tambahan dapat berlaku bagi Anda dan dapat dilihat di bagian bawah dari Syarat ini. Kami menampilkan negara/wilayah dalam Syarat jika berlaku.  Syarat tambahan ini menggantikan Syarat di bawah sejauh terdapat ketidaksesuaian. 

Argentina, Australia, Brazil, Kanada,  Kolumbia, Hong KongJepang, Korea, Filipina, dan semua negara Eropa (termasuk ketentuan khusus untuk Austria, Belgia, Perancis, Jerman, Hungaria, Italia, Polandia dan Swiss) 

Selamat datang kepada komunitas NIKE!  Anda membaca Ketentuan ini karena anda menggunakan website, pengalaman digital, platform media sosial, applikasi seluluar, teknologi yang dapat dipakai, atau satu dari produk atau jasa lain NIKE, seluruhnya merupakan bagian dari Platform NIKE (“Platform”).  Anda dapat mengakses Platform melalui komputer, telepon genggam, tablet, console, atau teknologi lain, yang kami rujuk disini sebagai “Perangkat”.  Tarif dan biaya operator anda berlaku untuk Perangkat anda.

Ketentuan ini menciptakan perjanjian yang mengikat secara hukum antara anda danNIKE dan afiliasinya (yang dapat kami rujuk sebagai “NIKE,” “kami” ataukita”) mengenai penggunaan anda atas Platform. Mohon untuk memeriksa http://agreementservice.svs.nike.com/rest/agreement?requestType=redirect&agreementType=localEntities&country=ID&language=id&uxId=nike.com.document untuk nama dari entitas NIKE yang bertanggung jawab untuk memberikan Platform kepada anda dan informasi mengenai kontak yang sesuai. Beberapa poin penting:

1. PERATURAN DASAR 

KEABSAHAN. Anda hanya dapat menggunakan Platform apabila anda telah cakap secara hukum dalam negara anda atau apabila anda telah memiliki persetujuan dari orang tua atau wali anda. Mungkin terdapat pembatasan umum tertentu untuk jasa Platform tertentu dalam beberapa negara.

PERATURAN UNTUK PENDAftaran.  Saat anda mendaftar untuk suatu akun kepada kami, peraturan berikut berlaku:

2. KEPEMILIKAN KONTEN

Kecuali untuk Konten Pengguna (sebagaimana didefinisikan di bawah), seluruh konten pada Platform anda – termasuk tulisan, perangkat lunak, skrip, kode, desain, grafik, foto, suara, musik, video, applikasi, fitur interaktif, artikel, berita, sketsa, animasi, stiker, hasil seni umum dan konten lainnya ("Konten") – dimiliki oleh NIKE atau lainnya yang kami lisensikan Konten dari, dan dilindungi oleh hak cipta, hak merek, paten dan hukum lainnya. NIKE mempunyai seluruh hak yang tidak secara tegas dideskripsikan pada Ketentuan ini.

3. MEMASANG KONTEN PADA PLATFORM 

LISENSI KONTEN PENGGUNA. Beberapa bagian dari platform mengizinkan anda untuk memasang foto, video, komentar, dan konten lain, yang kami rujuk sebagai “konten pengguna”. NIKE tidak bertanggung jawab untuk konten pengguna lainnya memasang terhadap platform. Konten pengguna dimiliki oleh anda atau siapapun yang menciptakannya, namun saat anda memasang konten pengguna anda melisensikan kepada NIKE sebagaimana dideskripsikan di bawah ini:

LISENSI UNTUK PENGGUNAAN KOMENTAR, MASUKAN DAN IDE.  Anda memahami bahwa suatu komentar, masukan atau ide yang anda kirimkan kepada kami diberikan dengan dasar tanpa kerahasiaan dan anda memberikan kepada NIKE suatu lisensi abadi, berlaku di seluruh dunia untuk menggunakan seluruh komentar, masukan dan ide anda yang dapat anda bagikan kepada kami, tanpa pemberitahuan, kompensasi atau pengakuan kepada anda, untuk suatu tujuan apapun, termasuk, namun tidak terbatas untuk, mengembangkan, memanufakturkan dan memasarkan produk dan jasa dan menciptakan, memodifikasi atau memperbaiki produk dan jasa. [Lihat ketentuan Kolumbia dan Belgia.]

4. KODE ETIK PENGGUNA 

Kami senang untuk memiliki kontribusi anda kepada komunitas NIKE. Ini adalah beberapa peraturan dasar:

5. PELANGGARAN HAK CIPTA

Mohon untuk mengkonsultasi penasihat hukum anda sebelum mengajukan pemberitahuan kepada kami karena mungkin terdapat penalti untuk klaim palsu. NIKE dapat mengakhiri akun-akun dari pengguna Platform yang ditemukan melanggar hak cipta pihak ketiga. 

Apabila anda percaya bahwa pekerjaan anda telah secara tidak sah disalin kepada Platform, sehingga menimbulkan pelanggaran, mohon berikan kami informasi berikut ini [Lihat ketentuan Perancis.]:

(1) nama, alamat, nomor telepon, alamat email dan tanda tangan elektronik atau fisik atas kepemilikan hak cipta atau orang yang sah untuk bertindak atas nama dirinya;

(2) deskripsi dari pekerjaan yang dihakciptakan yang anda klaim telah dilanggar;

(3) deskripsi dari dimana konten Platform yang anda klaim telah dilanggar terdapat;

(4) pernyataan tertulis bahwa anda memiliki itikad baik percaya bahwa penggunaan yang dipermasalahkan tidak diberikan wewenang oleh pemilik, agennya atau hukum hak cipta; dan

(5) pernyataan dari anda, yang dibuat berdasarkan penalti atas sumpah palsu (tergantung dari hukum yang berlaku), bahwa informasi di atas dalam pemberitahuan anda adalah akurat dan bahwa anda adalah pemilik hak cipta atau berwenang untuk bertindak atas nama pemilik hak cipta. 

Kirim komplain pelanggaran hak cipta ke:

Departemen Hukum (Hak Cipta)
One Bowerman Dr., Beaverton, OR 97005
Telepon: 503-671-6453
Faks: 503-646-6926

Copyright.legal@nike.com

6. MITRA PADA PLATFORM

Dari waktu ke waktu, NIKE dapat menghubungkan kepada atau kemitraan dengan website, platform media sosial, applikasi seluler, dan produk dan jasa lain pihak ketiga (“Pihak ketiga”).  Anda dapat berhubungan dengan Pihak Ketiga ini melalui Platform, namun ini tidak berarti NIKE mengesahkan, memonitor atau memiliki kontrol atas Pihak Ketiga tersebut atau aktivitas mereka, yang tunduk kepada persyaratan penggunaan dan kebijakan privasi yang berbeda. Anda harus membaca dengan hati-hati tautan dan syarat penggunaan dan kebijakan privasi suatu Pihak Ketiga. NIKE tidak bertanggung jawab untuk konten, kebijakan, atau aktivitas Pihak Ketiga dan anda berinteraksi dengan Pihak Ketiga dalam resiko anda sendiri.

7. SANGKALAN (DISCLAIMER) PENTING

AKTIVITAS FISIK.  [Lihat ketentuan Kanada, Jerman dan Italia, karena pengecualian dan pembatasan berikut mungkin tidak berlaku untuk anda.] Platform dapat mengikutsertakan fitur yang mempromosikan aktivitas fisik, nutrisi atau kesehatan umum. Mereka bertujuan untuk menginformasikan anda saja dan tidak diniatkan sebagai nasihat atau jasa medis, atau untuk tujuan diagnostik atau perawatan.

INTERAKSI PENGGUNASepanjang diizinkan oleh hukum yang berlaku, kami tidak bertanggung jawab untuk interaksi anda dengan pengguna lain pada Platform atau suatu kerugian atau kemalangan yang mungkin anda rasakan dikarenakan interaksi tersebut. [Lihat ketentuan Italia.]

SANGKALAN (DISCLAIMER) JAMINANBeberapa jurisdiksi tidak mengizinkan pembatasan atau pengecualian tertentu dalam tanggung jawab, jaminan hukum dan pemulihan, sehingga pengecualian dan pembatasan ini mungkin tidak berlaku untuk anda. [Lihatketentuan Australia, Kanada dan Jerman.] 

8. PENGAKHIRAN 

NIKE dapat mengakhiri atau memodifikasi suatu Platform NIKE, program anggota, produk atau jasa pada suatu waktu tanpa pemberitahuan. NIKE dapat mengakhiri atau menangguhkan akun anda, menghapus profil anda atau suatu Konten Pengguna anda, dan membatasi penggunaan anda dari seluruh atau sebagian Platform pada suatu waktu dan untuk suatu alasan, namun suatu tanggung jawab terhadap NIKE, dengan tunduk terhadap hukum yang berlaku. 

9. GANTI RUGI / PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB 

Kami menginginkan anda untuk menikmati Platform kami, namun NIKE harus pula melindungi dirinya sendiri dari kerugian yang mungkin anda sebabkan. 

GANTI RUGI DAN PELEPASAN. Beberapa yurisdiksi tidak mengizinkan pembatasan atau pengecualian tertentu terhadap tanggung jawab, jaminan hukum dan pemulihan, sehingga pengecualian dan pembatasan ini mungkin tidak berlaku untuk anda. [lihat Ketentuan Kanada, PerancisJerman dan Hong Kong.] Anda sepakat untuk mengganti rugi, melindungi, dan tidak membahayakan NIKE, afiliasinya, perjabatnya, direkturnya, karyawannya, agennya, pemilik lisensinya dan pemasoknya (“Pihak NIKE”) dari dan terhadap seluruh klaim, kerugian, tanggung jawab, pengeluaran, kerusakan dan biaya, termasuk, namun tidak terbatas kepada, biaya pengacara, yang timbul dari atau sehubungan dengan suatu cara terhadap konten pengguna anda, penggunaan konten anda, penggunaan platform anda, tingkah anda sehubungan dengan Platform atau dengan pengguna Platform lain, atau pelanggaran syarat penggunaan ini, hukum atau hak pihak ketiga. Anda, untuk diri anda sendiri dan atas nama ahli waris, harta milik, asuransi, penrus dan pengalih anda, dengan ini melepaskan dan membebaskan secara penuh dan selamanya Pihak NIKE dari suatu dan seluruh klaim atau penyebab tindakan yang anda mungkin punya untuk kerugian dalam suatu cara untuk penggunaan Platform oleh anda. 

PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB.  Beberapa yurisdiksi tidak mengizinkan pembatasan atau pengecualian tertentu, jaminan hukum dan pemulihan, sehinggan pengecualian/pembatasan ini mungkin tidak berlaku untuk anda. [Lihat ketentuan Kanada, PerancisJerman, Hong Kong dan Filipina.]  TIDAK ADA DARI PIHAK NIKE YANG BERTANGGUNG JAWAB UNTUK SUATU HAL YANG SECARA LANGSUNG, KHUSUS, TIDAK SENGAJA, TIDAK LANGSUNG ATAU KONSEKUENSIAL MERUGIKAN, TERMASUK NAMUN TIDAK TERBATAS UNTUK SUATU KEHILANGAN KEUNTUNGAN ATAU KEHILANGAN DATA, YANG DIAKIBATKAN DARI PENGGUNAAN ATAS, ATAU KETIDAKMAMPUAN UNTUK MENGGUNAKAN, PLATFORM ATAU PERFORMA DARI PRODUK YANG DIBELI MELALUI PLATFORM ATAU TINDAKAN DARI PENGGUNA PLATFORM LAIN (BAIK ONLINE ATAU OFFLINE), ATAU KEHADIRAN PADA ACARA NIKE ATAU ACARA MITRA NIKE, ATAU SUATU KONTEN PENGGUNA ATAU SUATU AKTIVITAS LAIN SEHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN PLATFORM WALAUPUN NIKE TELAH DIBERITAHUKAN ATAS KEMUNGKINAN KERUGIAN TERSEBUT. ANDA MENANGGUNG TANGGUNG JAWAB PENUH UNTUK PENGGUNAAN PLATFORM ANDA, PEMULIHAN ANDA TERHADAP NIKE HANYA SEHUBUNGAN DENGAN SUATU KERUGIAN YANG TIMBUL DARI PENGGUNAAN ANDA ATAS PLATFORM ATAU SUATU KONTEN DIBERHENTIKAN UNTUK MENGGUNAKAN PLATFORM. APABILA NIKE DITEMUKAN BERTANGGUNG JAWAB TERHADAP ANDA UNTUK SUATU KERUSAKAN ATAU KERUGIAN YANG DALAM SUATU CARA BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN ANDA ATAS PLATFORM ATAU SUATU KONTEN. TANGGUNG JAWAB NIKE TIDAK MELEBIHI US$100,00 ATAU EURO 100,00 APABILA ANDA TINGGAL DI EROPA.  

10. SENGKETA / KETENTUAN TAMBAHAN 

PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

Apabila anda tinggal dalam negara-negara berikut, ketentuan “Pilihan Hukum/Yurisdiksi”mungkin berlaku untuk anda: Argentina, Austria, Brazil, KanadaPerancis, Jerman, Hong KongItalia, FilipinaPolandia, Swiss dan seluruh negara Eropa lainnya.

KOMUNIKASI ELEKTRONIK

HAK UNTUK MENGALIHKAN, TIDAK ADA PENGESAMPINGAN, KETERPISAHAN

Terima kasih telah membaca. Silahkan menikmati komunitas kami! 

SYARAT KHUSUS NEGARA/WILAYAH   

Apabila anda tinggal dalam salah satu negara-negara berikut syarat tambahan ini berlaku dan mengesampingkan syarat yang tidak konsisten dalam Ketentuan Penggunaan. 

ARGENTINA 

Bagian 3 (MEMASANG KONTEN PADA PLATFORM): paragraf poin pertama pada ayat “LISENSI KONTEN PENGGUNA” dihapus dan diganti dengan berikut: 

“Anda memberikan NIKE suatu lisensi non-eksklusif, dapat dipindahtangankan, bebas royalti, berlaku di seluruh dunia untuk menampilkan Konten Pengguna bahwa anda memasang pada atau sehubungan dengan Platform dan untuk membagikannya dengan Pengguna lain, termasuk hak untuk menterjemahkan, memasang, memproduksi ulang, memodifikasi, menciptakan pekerjaan derivatif dari, lisensi ulang dan distribusi Konten Pengguna. 

Sebagai contoh, kami membutuhkan hak ini sehingga kami dapat menyalin Konten Pengguna anda ke dalam basis data kami, menampilkannya dalam format yang benar melintasi applikasi seluler kami, dan mengirimkan Konten Pengguna anda kepada pembeli yang melakukan jasa atas nama NIKE.” 

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): bagian ini dimodifikasi sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/YURISDIKSI” dengan ini dihapus dan diganti sebagai berikut (kecuali dalam poin terakhir mengenai membawa klaim, yang tetap dan tidak berubah):

“PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

AUSTRALIA 

BAGIAN 7 (SANGKALAN (DISCLAIMER) PENTING): bagian ini dapat dimodifikasi sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “SANGKALAN (DISCLAIMER) JAMINAN” dimodifikasi dengan menambahkan hal-hal berikut: 

“Namun demikian, Platform, Konten, dan material dan produk pada Platform ini datang dengan jaminan tertentu yang tidak dapat dikesampingkan untuk manfaat konsumen Australia berdasarkan Australian consumer law (“ACL”), termasuk jaminan mengenai kualitas dan fitnes yang dapat diterima dari tujuan produk. Tidak ada dalam Syarat ini yang akan dibaca atau diberlakukan untuk mengesampingkan, membatasi atau memodifikasi atau memiliki efek untuk mengesampingkan, membatasi atau memodifikasi suatu kondisi, jaminan, penanggungan, hak atau pemulihan yang tersirat dalam ACL dan yang berdasarkan hukum tidak dapat dikesampingkan, dibatasi atau dimodifikasi, walaupun suatu syarat lain dari Syarat ini akan mengesankan bahwa ini mungkin demikian.”  

BRAZIL 

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): bagian ini dimodifikasi sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus dan diganti dengan:

“PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

KANADA 

Paragraf Pendahuluan:

Bagian yang berjudul “Ketentuan Kami Dapat Berubah” dikualifikasikan sebagai berikut:

“(a) NIKE harus mengirimkan anda, setidaknya 30 hari sebelum perubahan berlaku, pemberitahuan tertulis yang dibuat secara jelas dan sah, yang menyebutkan klausul baru dan tanggal keberlakuan perubahan; dan

(b) Anda dapat menolak perubahan dan membatalkan atau, dalam hal kontrak mensyaratkan performa yang berurutan, meniadakan kontrak tanpa biaya, penalti atau ganti rugi peniadaan dengan mengirimkan NIKE suatu pemberitahuan yang efektif tidak lebih dari 30 hari setelah perubahan berlaku, apabila perubahan memerlukan peningkatan kewajiban anda atau pengurangan kewajiban NIKE.”

BEBERAPA BAGIAN: Syarat yang disebutkan dalam bagian “Aktivitas Fisik”, “Sangkalan (Disclaimer) Jaminan”, “Ganti Rugi/Pembatasan Tanggung Jawab”, dan “Pembatasan Tanggung Jawab” dikualifikasikan sebagai berikut: 

Hukum perlindungan konsumen dalam beberapa yurisdiksi, termasuk Quebec, tidak mengizinkan pembatasan dan pengecualian jaminan mengenai produk yang dibeli. Apabila hukum ini berlaku untuk anda, pengecualian atau pembatasan dalam bagian berikut mungkin tidak berlaku: Aktivitas Fisik, Pengumuman Jaminan, Ganti Rugi/Pembatasan Tanggung Jawab, dan Pembatasan Tanggung Jawab.” 

BAGIAN 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): bagian ini dimodifikasi sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dimodifikasi dengan penambahan hal-hal berikut pada awal bagian:

HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN DALAM BEBERAPA JURISDIKSI, SEPERTI QUEBEC, MUNGKIN MENSYARATKAN BAHWA PERJANJIAN ANDA DIATUR OLEH HUKUM YURISDIKSI ANDA DAN DIDENGARKAN OLEH PENGADILAN YANG KOMPETEN DALAM YURISDIKSI ANDA. SEBAGAI TAMBAHAN, HUKUM TERSEBUT MUNGKIN TIDAK MENGIZINKAN ANDA UNTUK MENGESAMPINGKAN HAK ANDA UNTUK MENJADI BAGIAN DARI SUATU CLASS ACTION ATAU UNTUK MEMBATASI WAKTU PEMBATASAN ANDA UNTUK MENGAJUKAN PROSES HUKUM. APABILA HUKUM INI BERLAKU UNTUK ANDA, PEMBATASAN BERIKUT MUNGKIN TIDAK BERLAKU."

KOLUMBIA

Bagian 3 (MEMASANG KONTEN PADA PLATFORM): Ayat yang berjudul “LISENSI KONTEN PENGGUNA” dimodifikasikan sebagai berikut:

Paragraf poin pertama dalam LISENSI KONTEN PENGGUNA dihapus dan diganti dengan hal-hal berikut:

“Anda memberikan NIKE lisensi non-eksklusif, tidak terbatas, dapat dipindahkan, dapat dilisensi ulang, bebas royalti, berlaku di seluruh dunia untuk menggunakan suatu Konten Pengguna yang anda pasang pada atau sehubungan dengan Platform, termasuk kemiripan suatu orang yang timbul dalam Konten Pengguna, atau suatu konsep atau ide yang terdapat dalam Konten Pengguna, untuk suatu tujuan, termasuk penggunaan komersial, yang termasuk hak untuk menterjemahkan, menampilkan, memproduksi ulang, memodifikasi, menciptakan pekerjaan derivatif, melisensi ulang, mendistribusi dan mengalihkan hak ini.”

Bagian 3 (MEMASANG KONTEN PADA PLATFORM): Ayat yang berjudul “LISENSI UNTUK MENGGUNAKAN KOMENTAR, MASUKAN DAN IDE” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

“OTORISASI UNTUK MENGGUNAKAN KOMENTAR, MASUKAN DAN IDE.  Anda memberikan NIKE suatu otorisasi yang berkelanjutan, berlaku di seluruh dunia untuk menggunakan seluruh komentar, masukan dan ide yang anda bagikan kepada kami, tanpa pemberitahuan, kompensasi atau pengakuan kepada anda, untuk tujuan apapun, termasuk, namun tidak terbatas kepada, pengembangan, pemanufakturan dan pemasaran produk dan jasa dan menciptakan, memodifikasi atau meningkatkan produk dan jasa.” 

HONG KONG

Nike, Inc., entitas yang terdaftar di Negara Bagian Oregon, AS dan dengan alamat di One Bowerman Drive, Beaverton, OR 97005, AS) adalah: (1) operator dan pengelola Aplikasi NRC dan NTC, serta (2) entitas kontrak kami untuk Syarat ini dengan Anda.

Pasal 9 (GANTI RUGI/BATASAN TANGGUNG JAWAB): Bagian ini dihapus dan digantikan sebagai berikut:

“Ganti rugi dan pembebasan.  Anda menyetujui untuk mengganti rugi, membela, dan membebaskan NIKE Inc., afiliasi, pejabat, direktur, karyawan, agen, pemberi lisensi, dan pemasoknya (“Pihak NIKE”) dari dan terhadap semua klaim, kerugian, kewajiban, pengeluaran, kerusakan, dan biaya (termasuk biaya pengacara), yang timbul dari atau terkait dengan cara apa pun dengan Konten Pengguna Anda, penggunaan Konten oleh Anda, penggunaan Platform oleh Anda, perilaku Anda sehubungan dengan Platform atau dengan pengguna Platform lainnya, atau pelanggaran apa pun terhadap Syarat ini, hukum, atau hak pihak ketiga mana pun. 

Batasan tanggung jawab. Kecuali sejauh diizinkan oleh undang-undang yang berlaku, Anda menyetujui:

Pasal 10 (PERSELISIHAN/SYARAT TAMBAHAN): Poin titik pertama dalam ayat berjudul "PILIHAN HUKUM/YURISDIKSI" dihapus secara keseluruhan.

JEPANG

Pasal 9 (GANTI RUGI/BATASAN TANGGUNG JAWAB): pasal ini diubah sebagai berikut:

Ayat berjudul "BATASAN TANGGUNG JAWAB" dihapus secara keseluruhan dan diganti sebagai berikut:

BATASAN TANGGUNG JAWAB.  PIHAK NIKE TIDAK AKAN BERTANGGUNG JAWAB ATAS SEGALA KERUGIAN KHUSUS, INSIDENTAL, TIDAK LANGSUNG ATAU KONSEKUENSIAL, TERMASUK TANPA BATASAN PADA SETIAP KEHILANGAN LABA ATAU DATA, YANG DIAKIBATKAN OLEH PENGGUNAAN, ATAU KETIDAKMAMPUAN UNTUK MENGGUNAKAN, PLATFORM ATAU KINERJA PRODUK YANG DIBELI MELALUI PLATFORM ATAU PERILAKU PENGGUNA PLATFORM LAIN (BAIK SECARA ONLINE MAUPUN OFFLINE), ATAU KEHADIRAN DALAM ACARA NIKE ATAU MITRA NIKE, ATAU SEGALA KONTEN PENGGUNA ATAU KEGIATAN LAIN YANG BERKAITAN DENGAN PENGGUNAAN PLATFORM, BAHKAN JIKA NIKE TELAH MENERIMA INFORMASI TENTANG KEMUNGKINAN TERJADINYA KERUGIAN TERSEBUT.  ANDA BERTANGGUNG JAWAB PENUH ATAS PENGGUNAAN PLATFORM OLEH ANDA. SATU-SATUNYA PEMULIHAN YANG DAPAT ANDA LAKUKAN TERHADAP NIKE SEHUBUNGAN DENGAN SEGALA KERUGIAN YANG TIMBUL OLEH PENGGUNAAN PLATFORM OLEH ANDA ATAU SEGALA KONTEN ADALAH BERHENTI MENGGUNAKAN PLATFORM. APABILA NIKE TERBUKTI BERTANGGUNG JAWAB KEPADA ANDA ATAS SEGALA KERUGIAN ATAU KEHILANGAN YANG DENGAN CARA APA PUN BERKAITAN DENGAN PENGGUNAAN ANDA ATAS PLATFORM ATAU KONTEN APA PUN, KEWAJIBAN NIKE TIDAK AKAN MELEBIHI US$100,00 ATAU EURO 100,00 JIKA ANDA TINGGAL DI EROPA.

Pasal 10 (PERSELISIHAN/SYARAT TAMBAHAN): pasal ini diubah sebagai berikut:

Ayat berjudul “PILIHAN HUKUM/YURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti sebagai berikut:

“Pilihan Hukum/Yurisdiksi

KOREA

Syarat penyedia layanan berbasis lokasi berikut berlaku atas penggunaan dan akses Anda ke aplikasi Nike Running Club dan Nike Training Club: syarat penyedia layanan berbasis lokasi. Apabila terdapat perbedaan antara syarat penyedia layanan berbasis lokasi dan Syarat ini, Syarat ini akan mengatur.

FILIPINA

Pasal 2 (KEPEMILIKAN KONTEN): Poin titik ketiga dalam Pasal ini direvisi sebagai berikut:

Pasal 3 (MEMPOSTING KONTEN PADA PLATFORM): Pasal ini direvisi sebagai berikut:

Lisensi Konten Pengguna. Beberapa bagian Platform memungkinkan Anda untuk memposting foto, video, komentar, dan konten lain, yang kami sebut sebagai “Konten Pengguna.”  Nike tidak bertanggung jawab atas Konten Pengguna yang diposting oleh orang lain pada Platform. Konten Pengguna dimiliki oleh Anda atau siapa pun yang membuatnya, tetapi ketika Anda memposting Konten Pengguna, Anda menyetujui sebagai berikut:

Pasal 9 (GANTI RUGI/BATASAN TANGGUNG JAWAB): Ayat berjudul "BATASAN TANGGUNG JAWAB" dihapus dan diganti sebagai berikut:

"Apabila diizinkan oleh hukum yang berlaku, pihak NIKE tidak akan bertanggung jawab atas kerugian khusus, insidental, atau konsekuensial, termasuk tetapi tidak terbatas pada kehilangan laba atau data, yang diakibatkan melalui penggunaan, atau ketidakmampuan untuk menggunakan, Platform atau kinerja produk yang dibeli melalui Platform atau perilaku Pengguna Platform lainnya (baik online maupun offline), atau kehadiran pada acara NIKE atau acara mitra NIKE, atau segala Konten Pengguna atau kegiatan lain sehubungan dengan penggunaan Platform, bahkan jika NIKE telah menerima informasi tentang kemungkinan terjadinya kerugian tersebut.  Apabila NIKE terbukti bertanggung jawab kepada Anda atas kehilangan atau kerugian yang dengan cara apa pun berkaitan dengan penggunaan Anda atas Platform atau Konten apa pun, tanggung jawab NIKE tidak akan melebihi US$100,00 atau Euro 100,00 jika Anda tinggal di Eropa, tanpa mengesampingkan hukum yang berlaku."

Pasal 10 (PERSELISIHAN/SYARAT TAMBAHAN): Poin titik pertama dalam ayat berjudul "PILIHAN HUKUM/YURISDIKSI" dihapus secara keseluruhan.

NEGARA-NEGARA EROPA 

Revisi berikut berlaku untuk seluruh negara Eropa, kecuali Austria, Perancis, Jerman, Italia, Polandia dan Swiss, yang memiliki revisi khusus untuk syarat ini yang berlaku pada Negara-Negara Eropa. 

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): Bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut (kecuali poin terakhir mengenai membawa klaim, yang tetap berlaku):

“PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

AUSTRIA 

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): bagian ini diganti dengan versi Negara-Negara Eropa di bawah, kecuali yang berikut ditambahkan pada bagian akhir: 

“Seluruh klaim harus diajukan dalam waktu tiga (3) tahun setelah klaim timbul.” 

BELGIA 

Bagian 3 (MEMASANG KONTEN PADA PLATFORM): bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut: 

Paragraf poin pertama dalam ayat berjudul “LISENSI KONTEN PENGGUNA” dihapus secara keseluruhan dan dihapus dengan yang berikut: 

“Anda memberikan NIKE suatu lisensi non-eksklusif, terus menerus (atau setidaknya untuk jangka waktu perlindungan hukum hak kekayaan intelektual/hak gambar yang mungkin terdapat dalam Konten Pengguna), dapat dipindahkan, dapat dilisensi ulang, bebas royalti, berlaku di seluruh dunia untuk menggunakan suatu Konten Pengguna yang anda pasang pada atau sehubungan dengan Platform, termasuk kemiripan suatu orang yang timbul dalam Konten Pengguna, atau suatu konsep atau ide yang terdapat dalam Konten Pengguna, untuk suatu tujuan, termasuk komersial, promosi dan penggunaan operasional, yang termasuk hak untuk menterjemahkan, menayangkan, memproduksi ulang, memodifikasi, membuat pekerjaan derivatif, lisensi ulang, distribusi dan pengalihan hak ini.” 

Ayat yang berjudul “LISENSI UNTUK MENGGUNAKAN KOMENTAR, MASUKAN DAN IDE” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut: 

LISENSI UNTUK MENGGUNAKAN KOMENTAR, MASUKAN DAN IDE.  Anda memberikan NIKE suatu lisensi yang terus menerus (atau setidaknya untuk jangka waktu perlindungan hukum hak kekayaan intelektual/hak gambar yang mungkin terdapat dalam komentar, masukan dan ide), berlaku di seluruh dunia untuk menggunakan seluruh komentar, masukan dan ide yang anda mungkin bagian kepada kami, tanpa pemberitahuan, kompensasi atau pengakuan kepada anda, untuk tujuan apapun, termasuk, namun tidak terbatas kepada, mengembangkan, memanufaktur dan memasarkan produk dan jasa dan menciptakan, memodifikasi atau meningkatkan produk dan jasa.”

PERANCIS 

Bagian 5 (PELANGGARAN HAK CIPTA): paragraf kedua dalam bagian ini dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut: 

“Apabila anda percaya bahwa pekerjaan anda telah ditiru secara tidak sesuai pada Platform, yang mengakibatkan pelanggaran, mohon berikan kepada kami informasi berikut:

(1) tanggal pemberitahuan;

(2) apabila penggugat adalah orang pribadi: nama, nama panggilan, pekerjaan, alamat, kewarganegaraan, tempat dan tanggal lahir;

(3) apabila penggugat adalah entitas hukum: nama, bentuk, kantor terdaftar dan entitas yang mewakilinya untuk tujuan hukum;

(4) nama dan alamat penerima, atau apabila entitas hukum, namanya dan kantor terdaftarnya;

(5) deskripsi atas fakta yang dipertanyakan dan lokasi lengkapnya;

(6) dasar dimana konten harus ditarik, termasuk ketentuan hukum yang terkait dan justifikasi fakta; dan

(7) salinan korespondensi yang dikirim kepada penulis atau redaktur dari informasi yang dipermasalahkan atau aktivitas yang dimohon untuk diinterupsi, ditarik atau dimodifikasi atau penjelasan bahwa penulis atau redaktur tidak dapat dihubungi.” 

Bagian 9 (GANTI RUGI/TANGGUNG JAWAB): bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “Ganti Rugi dan Pelepasan” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut: 

GANTI RUGI.  Anda sepakat untuk mengganti rugi, melindungi, dan menjaga kerugian NIKE, afiliasinya, pejabatnya, direkturnya, pegawainya, agennya, pemberi lisensinya dan pemasoknya (“Pihak NIKE”) dari dan terhadap seluruh klaim, kerugian, tanggung jawab, pengeluaran, kerusakan dan biaya, termasuk, namun tidak terbatas, biaya pengacara, yang timbul dari atau sehubungan dengan Konten Pengguna anda, penggunaan Konten anda, penggunaan Platform anda, tindakan anda sehubungan dengan Platform atau dengan pengguna Platform lain, atau pelanggaran KETENTUAN Penggunaan ini, suatu hukum atau hak pihak ketiga.” 

Ayat yang berjudul “PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB” dihapus secara keseluruhan. 

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

 “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

Tidak ada dalam paragraf ini yang harus merampas anda atas perlindungan yang diberikan kepada konsumen oleh peraturan hukum negara yang wajib dimana anda tinggal.

JERMAN

Bagian 7 (SANGKALAN (DISCLAIMER) PENTING): bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut:

Poin ketiga dalam kotak rangkuman dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

“NIKE tidak bertanggung jawab untuk suatu kerugian (kecuali tanggung jawab untuk tindakan kelalaian dan kesengajaan NIKE dan cidera pribadi NIKE) yang disebabkan oleh interaksi anda dengan pengguna lain. Mohon untuk tetap bertanggung jawab dan berhati-hati saat berinteraksi dengan orang yang tidak anda kenal.”

Poin paragraf terakhir dalam ayat yang berjudul “AKTIVITAS FISIK” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

“Sepanjang diizinkan oleh hukum yang berlaku, NIKE tidak bertanggung jawab atau berkewajiban untuk suatu kerugian (kecuali tanggung jawab untuk tindakan kelalaian dan kesengajaan NIKE dan cidera pribadi NIKE) yang anda mungkin dapati sebagai akibat dari penggunaan anda atas, atau ketidakmampuan untuk menggunakan, Platform.” 

Ayat yang berjudul “SANGKALAN (DISCLAIMER) JAMINAN”, termasuk seluruh poin daripadanya, dihapus secara keseluruhan.

Bagian 9 (GANTI RUGI/PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB): bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut: 

Ayat yang berjudul “GANTI RUGI DAN PELEPASAN” dihapus secara keseluruhan.

Ayat yang berjudul “PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

PEMBATASAN TANGGUNG JAWAB. Suatu tanggung jawab dari NIKE dan afiliasinya, dan pejabatnya, direkturnya, pemegang sahamnya, pegawainya dan agennya (“Pihak Yang Dilepaskan”) terbatas pada kasus-kasus niat kelalaian atau kesengajaan. Dalam hal kelalaian sedikit Pihak Yang Dilepaskan hanya bertanggung jawab apabila suatu tanggung jawab kontraktual yang penting, dimana pelanggaran membahayakan tujuan kontrak atau dimana penindakan dipersyaratkan untuk mendapatkan tujuan ini dan dalam pelaksanaan mana konsumen percaya (disebut sebagai “tugas utama”) telah dilanggar. Dalam hal ini, tanggung jawab dibatasi dengan kerugian yang biasa dan dapat diperkirakan. Pembatasan tanggung jawab ini tidak berlaku untuk klaim berdasarkan hukum tanggung jawab produk dan dalam hal cidera badan atau kematian.”

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): bagian ini diganti dengan versi Negara-Negara Eropa di atas, kecuali hal berikut ditambahkan pada bagian akhir:

“Seluruh klaim harus diajukan dalam waktu dua (2) tahun setelah klaim timbul.”

HUNGARIA

Paragraf Pendahuluan: Poin kedua bagian pertama di atas yang berjudul “Ketentuan Penjualan” dirubah dengan menambahkan hal berikut:

"Ketentuan ini merupakan perjanjian tersirat antara anda dan NIKE, kecuali sebaliknya menemukan persyaratan perjanjian tertulis berdasarkan hukum Hungaria."

ITALIA

Bagian 7 (SANGKALAN (DISCLAIMER) PENTING): bagian ini dimodifikasikan sebagai berikut:

Paragraf poin terakhir dalam ayat yang berjudul “AKTIVITAS FISIK” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

“Sepanjang diizinkan oleh hukum yang berlaku, NIKE tidak bertanggung jawab atau berkewajiban untuk suatu kerugian yang mungkin didapatkan yang diakibatkan dari penggunaan anda atas, atau ketidakmampuan anda untuk menggunakan, fitur pada Platform, kecuali dalam hal penipuan atau kesengajaan oleh NIKE.” 

Ayat yang berjudul “INTERAKSI PENGGUNA” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut:

“INTERAKSI PENGGUNA.  Kami tidak bertanggung jawab untuk interaksi anda dengan pengguna lain dari Platform atau suatu kerugian atau cidera yang mungkin anda rasakan karena interaksi ini, kecuali dalam hal penipuan atau kelalaian oleh NIKE. 

Bertanggung jawab dan berhati-hati saat berinteraksi dengan pengguna lain (termasuk pengguna yang tidak anda tahu) pada Platform. Sebelum anda bertemu orang lain secara tatap muka, pertimbangkan untuk menginvestigasi, membawa teman, memilih lokasi publik dan memberi tahu orang yang anda kenal akan keberadaan anda. NIKE tidak bertanggung jawab untuk turut serta dengan sengketa pengguna (namun dapat melakukannya atas diskresinya sendiri) kecuali dalam hal penipuan atau kelalaian oleh NIKE.”

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut (kecuali poin terakhir mengenai membawa klaim, tetap berlaku):

“PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

POLANDIA

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN):  Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut (kecuali poin terakhir mengenai membawa klaim, tetap berlaku):

 “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI

SWISS

Bagian 10 (SENGKETA/SYARAT TAMBAHAN): Ayat yang berjudul “PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI” dihapus secara keseluruhan dan diganti dengan yang berikut (kecuali poin terakhir mengenai membawa klaim, tetap berlaku):

“PILIHAN HUKUM/JURISDIKSI